Dari
mana pahala berasal? Dengan hati suci melatih tiga jenis dana, yakni Dana
Materi membuahkan kekayaan, Dharma Dana membuahkan kecerdasan dan
kebijaksanaan, Abhaya Dana (menghilangkan ketakutan di hati para makhluk)
membuahkan kesehatan dan panjang umur, pahala di dunia ini berasal dari sini.
Andaikata
seluruh manusia di dunia ini dapat menimbun berkah, maka tanah akan
menghasilkan beragam permata yang tak terhingga, yang takkan habis digali dan
diambil, mengapa demikian? Beragam permata ini terbentuk oleh kekuatan jasa
kebajikan.
Andaikata
hati setiap manusia adalah bajik, maka pasir pun berubah jadi emas, kekuatan
apakah ini? Kekuatan jasa kebajikan. Hal ini melampaui Ilmu Fisika, ahli Fisika
tidak mampu menjelaskannya, ilmu dan teknologi juga tidak berdaya
menjelaskannya.
Namun
Buddha Dharma dapat menjelaskannya, yakni “Segala sesuatu tercipta dari hati
dan pikiran”. Jika niat pikiran kita adalah suci dan bajik, maka tanah akan
menghasilkan permata.
Tetapi
pikiran kita tidak mampu terfokus, selalu saja bercampur baur dengan
bentuk-bentuk pikiran lainnya, maka kandungan emas pun bercampur dengan pasir, sehingga
harus didulang atau disaring barulah diperoleh emas murni.
Sedangkan
penduduk Alam Sukhavati memiliki hati yang murni suci, jadi tidak perlu
disaring, yang tampak adalah emas murni, juga tidak perlu melalui proses
pengolahan lagi.
Di
Alam Sukhavati, emas digunakan sebagai bahan mengaspal jalan, juga tidak butuh
tenaga kerja, namun segala sesuatunya terwujud secara alamiah, bahkan melampaui
istilah otomatis di dunia fana ini.
Istilah
otomatis di dunia ini mengandalkan mesin, sedangkan di Alam Sukhavati
mengandalkan niat pikiran.
Kutipan Ceramah
Master Chin Kung 15 Maret 2011
Artikel terkait :
Apa beda jasa kebajikan, berkah
kebajikan dan pahala?
福報從哪裡修的?以清淨心修三種布施,財布施得財富,法布施得聰明智慧,無畏布施得健康長壽,世間福報從這裡來的。諸佛如來像極樂世界這些人都明心見性,他們修福無不稱性,那個果報我們無法思議、無法想像,太殊勝了,真是無比的殊勝莊嚴。我們這個世間人要都能修福,這個大地下面就無量的珍寶,取之不盡,用之不竭,為什麼?這個寶是功德力結成的。我們今天講這化學成分,人心地善,這些泥沙自然就變成黃金,什麼力量?功德力。這個東西超過物理學,物理學家無法解釋,科學沒有辦法解釋。佛法能解釋,「一切法從心想生」,我們心想的是純淨純善,大地就出現這些東西。可是我們心想總是還有夾雜,所以它那個金不純,有礦沙在裡頭,要提煉出真金。西方極樂世界的人心純淨,不需要提煉,看到的就是黃金,用不著冶煉。用黃金去鋪地也用不著人工,它自然就鋪成,比我們現在自動化還要自動化,我們這自動化靠機械,西方極樂世界自動化是意念。
文摘恭錄 — 淨土大經解演義 (第三二六集) 2011/03/15 澳洲淨宗學院 檔名:02-039-0326
Di
Alam Sukhavati, emas digunakan sebagai bahan mengaspal jalan, juga tidak butuh
tenaga kerja, namun segala sesuatunya terwujud secara alamiah, bahkan melampaui
istilah otomatis di dunia fana ini.
Istilah
otomatis di dunia ini mengandalkan mesin, sedangkan di Alam Sukhavati
mengandalkan niat pikiran.
Andaikata
saya ingin mengunjungi rumah salah seorang praktisi, maka saya langsung bisa
tiba di tempat tujuan, segala sesuatu tercipta dari hati dan pikiran.
Secara
teori hal ini masih masuk akal, yakni peralihan energi menjadi materi dan
sebaliknya, ketika saya membutuhkan benda tersebut, maka energi berubah jadi
materi; ketika saya tidak butuh lagi maka materi berubah kembali jadi energi, benda
tersebut jadi sirna. Alam Sukhavati telah mencapai kondisi batin sedemikian
rupa.
Inilah
yang menjadi impian para ilmuwan kita, namun sayangnya mereka tidak berdaya
mewujudkannya, apa sebabnya? Oleh karena bentuk-bentuk pikiran kita terlampau
banyak, tidak murni.
Buddha
Sakyamuni menyampaikan, “Memfokuskan pikiran pada satu titik, tidak ada hal
yang tidak tertangani”. Pikiran yang terfokus adalah suci murni, dia memiliki energi
yang sedemikian besarnya, sehingga baik dari segi material maupun spiritual,
segalanya berjalan sesuai dengan keinginan hati.
Kutipan Ceramah
Master Chin Kung 15 Maret 2011
用黃金去鋪地也用不著人工,它自然就鋪成,比我們現在自動化還要自動化,我們這自動化靠機械,西方極樂世界自動化是意念。
從我這裡到我一個同參道友的家,我想到他家去看看的時候,我想一條路這條路就成了,一切法真的從心想生。在理上真是講得通,就是能與質的轉換,我需要的時候能量就變成物質;我不需要的時候,這個物質就變換成能量,它就沒有了。西方極樂世界已經到這種境界。
這是我們科學家作夢所想像的,但是到現在都不能夠兌現,那什麼原因?因為我們念頭裡頭夾雜不純。佛講「制心一處,無事不辦」,那個一處是純淨,它就有這麼大的能量,就能叫我們在無論是物質上、無論是精神上,事事如意。
文摘恭錄 — 淨土大經解演義 (第三二六集) 2011/03/15 澳洲淨宗學院 檔名:02-039-0326